Pada 13 September 2024, Medion Plastic bersama Chandra Asri Group memberikan bantuan kepada Program Beternak untuk Masyarakat Sejahtera dan Mandiri (BERSERI) untuk kemandirian ekonomi berkelanjutan. Program ini diberikan kepada peternak plasma kambing dan domba di Gunung Sugih, Kosambironyok, Gerogol Indah,
Pertahankan Kualitas Bahan Kemasan, Medion Plastic Sukses Jalani Audit Customer PT Afiat
Pada 26 Agustus 2024, Medion Plastic kembali mendapat kunjungan dari PT Afiat (PT Perseroan Dagang dan Industri Farmasi Afiat). Kehadiran PT Afiat bertujuan untuk melakukan audit terkait kelayakan Medion Plastic sebagai pemasok bahan kemasan sesuai dengan persyaratan industri farmasi (Cara
Mengenal Hot Stamping pada Kemasan Plastik
Contoh Aplikasi Metode Hot Stamping pada Kemasan Plastik Hot Stamping adalah metode cetak yang digunakan untuk menambahkan logo, aksen warna atau informasi tertentu pada kemasan plastik dengan bantuan panas dan tekanan untuk merekatkan tinta foil ke kemasan plastik yang dicetak.
Audit PT Holi Pharma
Pada 3 Mei 2024, Medion Plastic menerima kunjungan dari PT Holi Pharma di pabrik Medion Plastic, Cimareme, Padalarang, Bandung. Tak hanya untuk meningkatkan jalinan relasi namun kunjungan ini juga bertujuan melakukan audit untuk menjamin kesesuaian sistem manajemen mutu dan operasional
Perkuat Kerjasama dan Kolaborasi, PT Berlico Mulia Farma Kunjungi Medion Plastic
PT Berlico Mulia Farma melakukan kunjungan ke Medion Plastic pada tanggal 21 Februari 2024. Kegiatan ini bertujuan untuk memperkuat kerjasama dan kolaborasi antar kedua perusahaan terkait kebutuhan pasokan produk plastik. PT Berlico Mulia Farma merupakan perusahaan farmasi yang berlokasi di
Kemudahan dan Kualitas: Produk Kemasan Ready to Use dari Medion Plastic
Produk kemasan ready to use merujuk pada barang atau produk kemasan yang siap digunakan tanpa memerlukan tambahan pengolahan atau persiapan lanjutan. Artinya, produk kemasan tersebut telah melalui proses produksi dan pengemasan sehingga konsumen dapat langsung menggunakannya tanpa perlu melakukan langkah
Perluas Cakupan Bisnis, Medion Jalin Kerjasama dengan PT Erlimpex
Sebagai perusahaan yang terus mengeksplorasi potensi bisnis, Medion Plastic menjalin kerjasama dengan berbagai perusahaan, salah satunya PT Erlimpex. Pada tanggal 17 Januari 2024, PT Erlimpex mengunjungi pabrik Medion Plastic di Cimareme, Bandung untuk melakukan audit. Selain sebagai wujud nyata kolaborasi,
Mengenal Plastik High Density Polyethylene (HDPE)
HDPE merupakan polimer termoplastik yang terbuat dari pemanasan minyak bumi. Jenis plastik ini cukup populer karena banyak digunakan oleh berbagai industri, antara lain industri makanan dan minuman, pengolahan kimia, farmasi dan kesehatan, serta konstruksi. Memiliki harga yang ekonomis serta proses
Teknologi 3D Printing Produk Plastik
3D Printing 3D Printing adalah proses menciptakan objek tiga dimensi yang diproses dengan membuat lapisan-lapisan material secara bertahap sesuai dengan desain digital yang diinginkan, sehingga dapat menciptakan produk plastik yang kompleks dengan presisi tinggi. Teknologi 3D printing sendiri pertama kali
Proses Daur Ulang Sampah Plastik
Penggunaan yang sangat bervariasi serta banyaknya manfaat yang dimiliki oleh plastik menjadikannya sebagai salah satu kebutuhan manusia yang tidak dapat dihindari. Maka dari itu, pengelolaan sampah plastik berperan penting untuk menjaga keberlanjutan lingkungan. Berikut beberapa tahapan umum dalam proses daur